Skripsi/Tugas Akhir
Prototipe Sistem Pengaman Ruang Bagi Pengunjung dengan Suhu Lebih Menggunakan Sensor MLX90614 Berbasis Arduino
ABSTRAK
Suhu tubuh adalah keaadaan ssuatu kulit dimana dapat menghasilkan panas dandingin. Pada umumnya, suhu tubuh normal untuk dewasa sekitar 36 sampai 37 derajat selsius. Corona Virus adalah sebuah virus yang ditemukan pada manusia dan hewan sebagian virus ini dapat menginfeksi manusia serta menyebabkan penyakit umum seperti flu, suhu badan tinggi hingga penyakit yang lebih fatal. Adapun cara pengecekan corona virus dengan teknologi yang digunakan masyarakat saat ini masih memungkinkan terjadinya interaksi antara pengunjung dengan pemeriksa suhu badan tersebut. Dengan adanya sistem pengaman pintu bagi pengunjung dengan suhu lebih menggunakan sensor Mlx90614 berbasis Arduino ini dapat di buat dengan menggunakan system penanganan pintu agar pengunjung dapat menggunakan pintu tersebut sebagai penerapan pembatasan pengunjung berdasarkan suhu badan lebih dari 37°C, Sehingga pengunjung tidak bebas masuk. Agar pengunjung dapat mengetahui kondisi suhu tubuh maka prototype ini dilengkapi dengan Oled Display dan aplikasi Android yang akan menampilkan kondisi suhu tubuh.
Kata Kunci: Android, Corora Virus, Oled Display, Sensor MLX90614
ABSTRAK
Body temperature is the state of a skin where it can produce heat and cold. In general, the normal body temperature for adults is around 36 to 37 degrees Celsius. Corona Virus is a virus that is found in humans and animals, some of these viruses can infect humans and cause common illnesses such as flu, high body temperature to more fatal diseases. As for how to check the corona virus with the technology used by the community today, it still allows interaction between visitors and the temperature checker. With the door safety system for visitors with higher temperatures using the Arduino based Mlx90614 sensor, it can be made using a door handling system so that visitors can use the door as an application of visitor restrictions based on body temperature over 37 ° C, so that visitors are not free to enter. So that visitors can find out the condition of body temperature, this prototype is equipped with an Oled Display and an android application that will display body temperature conditions.
Keywords: Android, Corora Virus, Oled Display, MLX90614 Sensor
Tidak ada salinan data
Universitas DIPA Makassar
NPP 7371142D1000002
Jln. Perintis Kemerdekaan KM.9
Telp. (0411)587194
Hotline: +6281228221994
WhatsApp Admin: +6281342092072
e-Mail: [email protected]
© 2024 — Perpustakaan UNDIPA Makassar - SLiMS